Saturday, August 14, 2010

Tip Berburu kemajuan untuk usaha


Pokok intinya :
  • Perubahan usaha selalu terjadi baik itu saat booming dan saat berikutnya, yaitu kenali perubahan dgn meningkatkan kerja keras, dan semangat yang terus meninggi dan rajin mengevaluasi usaha.
  • Antisipasi selalu perubahan dengan peningkatan mutu dan pelayanaan.
  • Perhatikan selalu Perubahan usaha, Yaitu dgn mengenali sampai kapan usaha tersebut masih dapat mengikuti perkembangan waktu, dan tahu benar bahwa usaha tersebut sudah tak moncer lagi.
  • Sesuaikan Diri dgn cepat akan perubahan usaha dgn mengambil usaha yang masih pantas dirintis dan meninggalkankan usaha yang gak pantas lagi untuk dirintis. Maka dengan itu akan semakin cepat mengenali kemajuan.
  • Jangan takut tuk berubah...Bergeraklah bersama usaha yang sedang moncer dengan mencari lubang-lubang usaha yang lain yang cocok untuk menanggulangi usaha yg moncer saat kolaps...istilahnya bayangan usaha..
  • Nikmati perubahan usaha dan berpetualangan usaha.
  • Bersiaplah berubah dgn cepat dan nikmatilah lagi dan lagi, Sebab usaha itu seperti Roda adakalanya diatas adakalanya di bawah.

0 comments: